Rabu, 27 Oktober 2010

Agar Buku Lebih Awet

   Apa yang anda lakukan pada buku anda???????? Apakah anda diletakkan di sembarang tempat, melipat halaman buku sebagai halaman terkhir yang dibaca, menumpuk buku hingga antar halaman lengket, dan lebih parah lagi menjadikan buku sebagai bantalan tidur.
   Kalau itu yang terjadi, berarti tanpa sadar telah memperpendek umur bahan bacaan . Sayang sekali bukan. Nah agar bukumu tetap awet. Silahkan ikuti tips berikut :
  1.     Buku yang dimiliki sebaiknya disampul untuk melindungi dari debu agar tidak mudah rusak dan cepat kotor.
  2.     Pastikan tempat buku tidak lembab tetapi memiliki sirkulasi udara yang memadai untuk mendapatkan udara yang cukup. Tempat buku harus memiliki jendela atau lubang keluar masuk udara secara cukup.
  3.     Usahakan letak buku tidak berdekatan dengan lantai, artinya tempat buku jangan diletakkan di bagian paling bawah lemari. Pilihlah tempat yang memungkinkan buku mudah dilihat dan dijangkau. Pilihlah tempat bisa di bagian tengah atau diatas.
  4.    Posisi buku sebaiknya berdiri dan berjajar ke samping. Posisi ini memungkinkan udara masuk ke sela-sela buku lewat lembaran. jika posisi buku bertumpuk dikhawatirkan udara tidak bisa masuk dan mempercepat kelembaban.
  5.    Taburkan kamper di sela-sela buku atau di pojok-pojok lemari buku. fungsi kamper untuk mengusir ngengat dan mengurangi bau tak sedap.
  6.    Lakukan rotasi buku setiap dua pekan sekali. Jika memungkinkan keluarkanlah buku-buku dari almari dan letakkan selama sehari diluar lemari. bisa diatas meja atau di ruang terbuka yang tidak lembab.
  7.    Tidak ada salahnya memberi lampu khusus dalam lemari buku hingga buku mendapat cahaya yang cukup. Sinar lampu menghambat ngengat masuk ke sela-sela buku.
  8.    Jika salah satu koleksi bukumu terkena air, jemurlah ditempat yang sejuk.

Selasa, 12 Oktober 2010

Daging Bisa Bikin Alergi???????????????

    Banyak orang yang rada sensitif  makan udang atau kepiting. Bukan hanya ribet trus emosi, tapulebih kepada potensi alergi yang muncul cukup besar. Badan kita akan berkontraksi kalo makan udang atau kepiting. Begitu juga dengan kacan-kacangan atau susu. Sebagin orang juga agak-agak ogah mengkonsumsinya karena katanya bisa memicu alergi berat. Trus apa makan daging nggak bikin alergi??????????/ Ternyata bisa juga loh. Malahan seseorang yang makan daging bisa terkena anafiklaksis atau alergi yang parah.

     Anafilaksis merupakan suatu reaksi alergi akut pada seluruh bidy dan sifatnya alergi parah. Biasanya kontranya nggak setelah makan atau tiba-tiba. Alergi ini bisa terjadi setelah allergen masuk ke dalam aliran darah dan bereaksi dengan antibodi. Penelitian yang dilakukan kepada 60 pasien yang punya alergi parah oleh American of Allergt, Asthma dan Immunologi di News Orleans, Amerika. Tes antibodi terhadap senyawa pada daging yang dilakukan oeh beberapa partisipan menghasilkan hal yang nggak disangka-sangka. Hampir semuanya punya alergi anafilaksis tanpa ketahuan penyebebnya.

     Para peneliti nemuin bahwa sistem kekebalan protein disebut antibodi IgE muncul dalam tubuh tetapi nggak bisa dijelasin apa penyebabnya. antibodi IgE pada gugus gula lebih besar penyebarannya pada populasi manusia. Dr. Commins (ketua peneliti dari University of Virginia) bilang kalo alergi karena makan daging tuh jarang ada>>>>>>>>



 Sumber: Majalah Gaul edisi 11 (ry@n/ sumber: kompas.com)

Sukses Diet dengan Sarapan

     Kebiasaan sarapan sebelum beraktivitas merupakan kebiasaan yang bagus. Apabila menu sarapannya tepat bukan hanya kamu lebih berenergi, tapi bisa juga menjaga ksatabilan berat badan.
     Dbandingkan dengan makan siang dan malam, sarapan pagi bisa dibilang jadwal makan terpenting dalam sehari full. Karena setelah semalaman beristirahat, tubuh dan otak memerlukan asupan makanan yang cukup untuk memunculkan energi lagi di pagi hari. Makanan yang dikonsumsi di pagi hari jangan sekedar mengisi perut kosong dengan aneka macam makanan. Pilih jenis makanan untuk sarapan pagi yang kaya akan karbohidrat,protein dan vitamin.
     Jenis makananyang praktis dikonsumsi. Banyak banget makanan cepat disajikan udah mengandung protein dan karbohidrat yang ko0mpleks. Lewat beberapa penelitian yang udah dilakukan dengan sarapan menu yang komplit dan gizi seimbang bisa meningkatkan energi, fungsi kognitifnya dan mencegah makan berlebihan saat siang harinya. Akibatnya berat badan pun, makin bisa dikontrol.
     Sarapan kaya apa sih yang dibutuhkan biar tubuh lebih berenergi????????????GAMPANG!!!!!!!!! Coba bikin omelet sama sandwich isi atau dengan mengisi roti dengan sosis dan menyantapnya dengan omelet. Selain nikmat sarapan seperti ini sangat bergizi. Klau tidak terbiasa, bisa campur dengan yogurt.
     Menu yang nggak kalah gizinya adalah roti panggangdenga isi selai kacangyang disirami madu. Energi yang didapat pun berlipat. Selain itu, kita bisa memulai aktivitas dengan segar, bahagia dan sehat sehinnga semua rencana bisa vberjalan dengan baik dan maksimal.


    Sumber: Majalah Gaul edisi 49 (ry@n/sumber: okezone.com)

Selasa, 05 Oktober 2010

MENGENAL TABULAMPOT

         Budi daya tanaman buah merupakan salah satu alternatif untuk mendapatkan buah segar langsung dari kebun sendiri sebagai salah satu sumber gizi dan vitamin bagi keluarga,Pilihan tempat untuk budi daya bukan hanya terbatas di lahan terbuka, baik di pekarangan rumah maupun kebun, tetapi saat ini juga sudah banyak yang dibudidayakan dalam pot.Umumnya , alasan budi daya tanaman buah di pekarangan dan dalam pot selain sebagai sumber gizi dan vitamin bagi keluarga adalah untuk  " menhijaukan" lingkungan rumah maupun perkantoran. Warna hijau yang asri serta tanaman buah yang tak kalah menarik dengan tanaman hias. Terlebih bila tanaman buah mapu dibentuk dengan ketinggian tidak lebih dari dua meter, tetapi memiliki kemampuan berbuah yang baik.Karena itu, tak mengherankan bila saat ini usaha budidaya tanaman buah dalam pot banyak dilakukan orang, terlebih yang tinggal di koa-kota besar, yang lahan terbuka untuk kegiatan berkebun sulit di temukan.


        Budidaya tanama buah dalam pot ini atau lebih dikenal dengan tabulampot pada dasarnya adalah menanam tanaman buah yang menggunakan media dalam pot. Jenis pot yang digunakan adalah drumbekas yang dipotong menjadi dua bagian. Jenis ini banyak dipakai karena ukuranyya dianggap memadai untuk pertumbuhan dan perkembangan sistem perakaran yang optimal sehingga tanaman buah dapat tumbuh dan berkembang dengan baik. Selain drum bekas dapat pula menggunakan kaleng bekas cat atau galon bekas air mineral yang harus disesuaikan dengan jenis tanaman, unur, dan ukuran tanaman buah tersebut.

Sumber: Membuat Tabulampot Rajin Berbuah
             Ir.  Joesi Endah H
             Agro Media Pustaka

SEPUTAR MAKANAN

        Untuk menhindari keracunan makanan akibat bakteri,bawalah makanan yang tahan lama. Bila membawa makanan kaleng, periksalah terlebih dahulu tanggal kadaluwarsanya,
  •  Bila diperlukan, taruh bekal piknik dalam cooler atau dibungkus dalam kemasan khusus.Jika makanan diawetkan dengan menggunakan es, bungkus makanan rapat-rapat agar makanan tidak tercampur dengan cairan dari es yang mencair.
  • Jika anda membawa daging entah itu berupa daging olahan tau segar, pisahkan bahan makanan lain. Agar daging terjaga kesegarannya, masukkan daging kedalam cooler.
  • Daging mentah mengandung banyak bakteri sehingga mudagh membusuk. Saat memasak, daging harus benar-benr matang agar bakteri mati.


Sumber: Majalah Citra Wanita Aktif Lisa

MANFAAT TERUNG

                 Manfaat terung antara lain:
  • Melangsingkan tubuh dan mengendalikan strees
  • Memudahkan buang air kecil
  • Mencegah kanker
  • Menjaga kesehatan janin
  • Antioksidan
  • Mengatasi sakit pinggang, rematik
  • Menurunkan kadar kolesterol
  • Obat sakit gigi dan peradangan dimulut
  • Menghilangkan jerawat
  • Menjaga kesehatan jantung

              Jenis-jenis terung:
  • Terung kopek
  • Terung daimani nasu
  • Terung telunjuk
  • Terung gelatik ungu
  • Terung gelatik putih
  • Terung tekokak dan leunca
  • Terung belanda 

Sumber dari: BUKU Cegah Kanker dengan Terung 
                     MULYADI WAHYU KUSUMA

CEGAH KANKER DENGAN TERUNG

   Terung adalah sayuran jenis Solanaceae (terung-terungan). Saat ini terung masih dipandang sebelah mata oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Hal ini dimungkinkan karena mitos yang berkembang tenteng sayuran ini (terung).
   Kebanyakan orang menganggap terung membuat tubuh tidak bertenaga, terutama bagi kaum laki-laki.Padahal sampai saat ini belum ada penelitian yang membuktikan bahwa mitos tersebut benar. Bahkan penelitian menunujukan bahwa kandungan terung sangat baik untuk tubuh manusia. Terung kaya akan mineral yang di butuhka tubuh, kandungan tripsin dipercaya para ahli dapat menghambat dan melawan serangan zata yang bisa menimbulkan kanker.



sumber dari : buku Cegah Kanker dengan Terung
              MUlyadi Wahyu Kusuma